Cara Mudah Memasang Like button | Tips Blogger

LIKE Button berfungsi untuk memudahkan pengunjung dalam berbagi sesuatu hal yg menarik dari blog sobat, kepada teman-teman mereka melalui media FACEBOOK. Selain itu juga berfungsi untuk meningkatkan traffik ke blog. Nah bila berminat untuk memasangnya, berikut caranya....

Langkah-langkahnya :

1. Masuk ke blogger
2. Tata Letak
3. Edit HTML
4. Klik kotak kecil Expand Template Widget
5. Ctrl+F untuk memudahkan pencarian, lalu cari kode berikut <data:post.body/>
(bila ada dua pilih yg paling bawah)
6. Kemudian copy pastekan script berikut ini tepat di bawah kode diatas

<iframe allowTransparency='true' expr:src='&quot;https://www.facebook.com/plugins/like.php?href=&quot; + data:post.url + &quot;&amp;layout=standard&amp;show_faces=false&amp;width=100&amp;action=like&amp;font=arial&amp;colorscheme=light&quot;' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:450px; height:40px;'/>

 
7. Simpan dan lihat hasilnya.

Cttn : Kata Like pada kata yg di beri warna merah bisa diganti dengan kata yg sobat inginkan, begitu juga dengan huruf atau font nya, bisa dengan Tahoma, verdana, trebuchet, lucida dan untuk Colorscheme, terdapat tiga warna selain dari light yaitu evil dan dark.